MEMBUAT TOPOLOGI SEDERHANA MENGGUNAKAN
APLIKASI Cisco Packet Tracer

Nama anggota kelompok 4 :
1. Endri Saputra
2. Fakhri Ramdana
3. I Gusti Pandu W
4. Iqbal Zulfikar M

Pada topologi  ini kita akan menyambungkan 2 PC ke 1 Swicth  menggunakan kabel Copper Straight-Trought. Kemudian menyambungkan  Swicth dengan server DNS

sc1

 

KONFIGURASI SERVER DNS

 

pertama kita memberikan ip address kepada PC1.1

config1

lalu kita juga memberikan ip address kepada PC1.2config2

kemudian kita akan mengetes ping ip address PC1.1 ke PC1.2 agar kita menegtahui kedua pc ini sudah tersambung atau tidak.

ping1.2

langkah berikutnya kita akan mengatur ip address dns server dan subnet masknya.config server

 

langkah selanjutnya  kita matikan HTTP dan HTTPS di menu “Sevices” lalu kita memasukkan nama resource records, disini kita memakai nama kelompok04.com . kemudian masuk address yang kita atur sebelumnya lalu tekan add.

config server2

 

berikutnya kita ganti Typenya menjadi SOA. lalu masukkan Primary server name nya dengan nama alamat web yang kita isi sebelumnya lalu masukkan retry timenya 600, refresh time 3600 dan expiry timenya 84600. terakhir kita kembali tekan Add.

config server3

 

hasil dari penagturan yang kita kerjakan tadi sudah ditambahkan di DNS.config server4

 

terakhir kita tambahkan ip addressnya di desktop server DNSAAAAS

 

PENGUJIAN DENGAN PING IP ADDRESS

ping dari PC1.1 ke DNS

ping11111

 

ping dari PC1.2 ke DNS

ping22222

 

PENGUJIAN DENGAN NSLOOKUP

kami mengetes dari PC1.1 ke server DNS sebagai contohping server1

 

lalu kita mengetes dengan domain tidaktahu.compc1config

 

cara lain yang kita bisa coba untuk mengetahui agar DNS sudah terdaftar yaitu dengan submenu Web Browser di menu Desktop PC, namun sebelumnya kita harus mengaktifkan HTTP di server. kemudian ketikkan “kelompok04.com” pada kolom URL. Contoh jika berhasil maka akan keluar hasil seperti di gambar.cek web

 

KESIMPULAN

topologi yang kita uji berjalan dengan baik dan penghubungan host dengan DNS Server membutuhkan konfigurasi penambahan alamat DNS.

Link Video Turtorial

Link Packet Tracer

penulis : Pandu Wibisana